Mengakses MySQL di localhost/phpmyadmin
Cara Membuat Database MySQL di localhost/phpmyadmin
1. Download dan Install XAMPP
2. Aktifkan Apache dan MySQL di XAMPP
3. Akses localhost/phpmyadmin di browser
4. Membuat Tabel Baru di Database MySQL
5. Input Data di Tabel Database MySQL
Keterangan :
- Name : adalah nama kolom tabel atau header tabel.
- Type : adalah tipe data dari kolom tabel atau field.
- Index : untuk id yang disini saya pilih Primary Key.
- Auto Increment : adalah berfungsi agar id secara otomatis bertambah sesuai dengan urutan angka.
6. Setelah mengisi tabel, selanjutnya klik save
Terimakasih telah melihat blog ini, semoga bermanfaat untuk kita semua. Jangan ragu untuk kembali jika Anda membutuhkan informasi lebih lanjut atau pertanyaan lainnya. Selamat mengeksplorasi dan selamat belajar!







Komentar
Posting Komentar